Sabtu, 07 Juli 2012

kerjasama internasional

Kerjasama ekonomi Internasionalterbagi atas :
a. Bilateral adalah kerjasama yang melibatkan dua negara dan saling menguntungkan.
    contoh : kerjasama antara Indonesia dengan korea.
b. Regional adalah kerjasama antara  beberapa negara dalam satu kawasan.
    contoh : ASEAN, MEE
c. Antar Regional adalah kerjasama antara dua kawasan tertentu.
    contoh : kerjasama antara ASEAN dengan MEE
d. Multilateral adalah kerjasama yang melibatkan seluruh negara di dunia tanpa melihat dari kawasan apapun
    contoh : PBB

Tidak ada komentar:

Posting Komentar